Career

SPIN Sinergi

SUCCESS, TOGETHER

Bergabunglah dengan SPIN Sinergi!

Kami selalu mencari individu berbakat yang ingin tumbuh bersama kami. Dengan lebih dari 15 tahun pengalaman di industri konsultan dan pelatihan, SPIN Sinergi menawarkan peluang karier yang menarik dalam lingkungan yang dinamis dan inovatif. Mari bersama-sama membangun masa depan yang lebih baik!

Inhose Training SNI ISOIEC 170252017 @ BPFK Makassar (3)
Inhouse Training Good Laboratory Practice - 31okt1nov22 - Lemigas
Kalibrasi Oven PT Favori Corp Sedaya 10 September 2024

Lowongan Kerja Teknisi Laboratorium Kalibrasi

Job Deskripsi:

  • Melakukan kalibrasi alat ukur baik di laboratorium (in-lab) maupun di lokasi pelanggan (onsite/in-situ) sesuai dengan jadwal yang ditetapkan.
  • Melakukan penyetelan, pengukuran, dan pengecekan alat-alat kalibrasi dengan akurat, baik di laboratorium maupun di lapangan.
  • Mengelola peralatan kalibrasi, termasuk memelihara dan memastikan ketersediaan alat yang diperlukan untuk setiap proyek.
  • Menganalisis data kalibrasi dan melakukan perhitungan yang akurat untuk memastikan kesesuaian dengan standar kalibrasi.
  • Berperan aktif dalam meningkatkan kualitas layanan kalibrasi dengan memastikan bahwa semua alat yang dikalibrasi memenuhi standar industri.
  • Memberikan laporan hasil kalibrasi yang jelas dan terperinci kepada pelanggan.
  • Bekerja sama dengan tim untuk mendukung pengembangan layanan dan memperluas kemampuan laboratorium.


Kualifikasi
:

  • Pendidikan minimal SMK/D3 Elektronika, Listrik, Metrologi, atau bidang terkait.
  • Memiliki pengetahuan mendalam tentang alat-alat kalibrasi.
  • Pengalaman minimal 1 tahun dalam bidang kalibrasi.
  • Memahami konsep dasar kalibrasi dan memiliki pengetahuan tentang ISO 17025 (terkait kalibrasi).
  • Lokasi kerja: Jl. Cikadut no.206 Bandung 40194
 

Cara Melamar:
Jika Anda tertarik, kirimkan CV dan lamaran Anda ke training@spinsinergi.com dengan subjek Loker Teknisi Kalibrasi – Nama Anda.

Paling lambat 23 Juli 2023
Status loker: (Ditutup)